Pengorbanan Zoroaster bagi Sang Mesias: Penelusuran Identitas orang Majus yang Menghampiri Bayi Yesus

Andreas Budi Setyobekti, Valentino Wariki, Andreas Christanto, Amos Hosea

Abstract


The book of Matthew records the virgin birth of Jesus and then turns to the coming of the Magi from the East to see Jesus being born in Bethlehem. The Magi came from a faraway land guided by a bright star different from the other stars. They are synonymous with people who have knowledge of nature and can interpret the stars. Another view states that they are priests from Persia who work as interpreters of dreams. Examining these characteristics, it is suspected that they are Zoroastrians. This research aims to reveal the identity of the Magi, who brought gifts of gold, frankincense, and myrrh to Jesus. The method used is descriptive qualitative with a historical research approach. The results of the research show that there is a relationship between the Zoroastrians and the birth of Jesus. The birth of Jesus was written in non-Jewish treatises so that the news of human salvation has spread to nations, not just Jews.


Abstrak
Kitab Matius mencatat kelahiran Yesus dari seorang perawan, dan kemudian beralih kepada kedatangan dari orang Majus dari Timur untuk melihat Yesus yang lahir di Betlehem. Orang Majus datang dari negeri jauh dituntun oleh bintang terang yang berbeda dengan bintang lainnya. Mereka identik dengan orang yang memiliki pengetahuan tentang alam dan mampu menafsirkan bintang. Pandangan lain menyatakan mereka sebagai imam dari Persia yang berprofesi sebagai penafsir mimpi. Menelisik kepada ciri-ciri tersebut, maka diduga mereka adalah kaum Zoroaster. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkapkan identitas orang Majus yang membawa persembahan emas, kemenyan, dan mur kepada Yesus. Metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan pendekatan penelitian sejarah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara kaum Zoroaster dengan kelahiran Yesus. Kelahiran Yesus sudah ditulis dalam risalah-risalah non-Yahudi, sehingga kabar keselamatan manusia sudah tersebar di bangsa-bangsa, bukan hanya Yahudi.

Keywords


magi; the baby of Jesus; Zoroastrian; bayi Yesus; orang Majus; Zoroaster

Full Text:

PDF

References


Abdillah, Aldi. “Gema Tradisi Yetzer Literatur-Literatur Rabinik Periode Bait Suci Kedua Dalam Kisah Pencobaan Yesus Di Padang Gurun Pada Injil Matius 4:1-11 (Suatu Kajian Intertekstual).” STT Bethel Indonesia Jakarta, 2020.

Abudullah, Muchammdun. “Yesus Juru Selamat Dalam Agama Kristen.” Tasamuh: Jurnal Studi Islam 9, no. 2 (2018): 339–376.

Antia, Kersey. “Zoroastrianism and Christianity.” Mapin Publishing, 2019.

Aziz-us-Samad, Nyonya Ulfat. The Great Religions of The World. Jakarta: Darul Kutubil Islamiah, 2013.

Boyce, Mary. Zoroastrians: Their Religious Beliefs and Practices. London: Routledge, 2000.

Boyd, James W., and A. Donald. “Is Zoroastrianism Dualistic or Monotheistic?” Journal of the American Academy of Religion 47, no. 4 (1979): 557–588.

Brownlee, William Hugh, and W. F. Albright. “The Dead Sea Manual of Discipline: Translation and Notes.” Bulletin of the American Schools of Oriental Research. Supplementary Studies 10, no. 12 (1951): 1–60.

Diedrichs, Helmut W. “The Wise Men from the East and the Star of Bethlehem,” 2019.

Dietrick, Robert. The Magi. London: Christian Faith, 2020.

Dirosi, Qismu Manhaji. Kitabu Al-Adiyaan. Ponorogo: Darussalam, 2007.

Hasiholan, Anggi Maringan, and Andreas Budi Setyobekti. “Implikasi Hikmat Menurut Paulus Dalam Menentang Pengaruh Ajaran Kaum Sofis Di Korintus.” Manna Rafflesia 1, no. c (2021): 27–52.

Herodotus. The Histories Herodotus. Hayes St, Moscow: Roman Roads Media, 2013.

De Jong, A. F. Traditions of The Magi: Zoroastrianism in Greek And Latin Literature. Leiden: Brill, 1998.

Malau, Melvin. “Keselamatan Di Balik Penghukuman: Menelisik Situasi Sosial Kitab Mikha.” Jurnal Teruna Bhakti 3, no. 1 (2020): 48–61.

Nadroh, Siti, and Syaiful Azmi. Agama-Agama Minor. Tangerang: UIN Jakarta Press, 2013.

Shah, Bipin. “Three Magis-Wise Men or Kings from East to Visit Baby Jesus-Reality or Myth?,” 2020.

Tenney, Merrill C. Survei Perjanjian Baru. Malang: Gandum Mas, 2012.

Tucker, André D. “Similarities and Differences from a Historical and Cultural Perspective: Zoroastrianism and Christianity.” University of the District of Columbia, 2012.

Wibowo, Arif. “Pengaruh Zoroaster Terhadap Agama Dan Peradaban Dunia.” Suhuf 31, no. 2 (2019): 180–182.

Yahya, Ayub. Penggenapan Pengharapan. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2007.




DOI: https://doi.org/10.47543/efata.v9i2.97

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Efata telah terdaftar pada situs:

    

View Efata Stats

Online ISSN: 2722-8215

Printed ISSN: 2477-1333

Copyright © Jurnal Efata 2020-2023. All Rights Reserved.